Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon Bersepakat Kerjasama dalam Bidang Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat

Cirebon 28 Agustus 2024 – Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon telah menandatangani Memorandum of Agreement (MOA) pada Rabu tanggal 28 Agustus 2024 yang lalu di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon. MOA ini bertujuan untuk meningkatkan kerjasama dan kolaborasi antara dua perguruan tinggi dalam bidang pendidikan, pengabdian masyarakat, dan pengembangan sumber daya manusia.

MOA ini ditandatangani oleh Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram, Dr. Jumadi, SE, MM, dan Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon, Dr. Drs. H. Acep Komara, SE., M.Si., Ak., CSRS. Dalam MOA ini, dua perguruan tinggi bersepakat untuk melakukan kerjasama dalam beberapa bidang, seperti: Pembelajaran dan pengembangan program studi, Pengabdian masyarakat melalui kegiatan penelitian dan community service, dan Visiting lecture.

Dalam acara penandatanganan MOA, Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram mengatakan bahwa kerjasama ini sangat penting untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan pengabdian masyarakat. “Kerjasama ini akan membantu untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan meningkatkan kemampuan mahasiswa,” kata Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram.

Dalam acara penandatanganan MOA, Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram mengatakan bahwa kerjasama ini sangat penting untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan pengabdian masyarakat. “Kerjasama ini akan membantu untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan meningkatkan kemampuan mahasiswa,” kata Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Widya Mataram.

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *